TRAINING ONLINE MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI
TRAINING ONLINE MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI
DESKRIPSI TRAINING ONLINE MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI
Berdasarkan pengalaman, DISC merupakan salahsatu tools yang cukup powerful untuk mengidentifikasi karakter kepribadian seseorang dalam waktu yang relatif singkat. Keahlian seseorang dalam membaca dinamika kepribadian yang tergambar pada grafik sisi kepribadian eksternal dan internal menjadi kunci akurasi analisanya. Termasuk di dalamnya mengenali kecenderungan seseorang dalam memanipulasi jawaban pada kuesioner yang diberikan.
Dalam kaitannya dengan proses seleksi, dari analisa DISC saja, dapat diprediksikan bagaimana seseorang menampilkan dirinya, menghadapi masalah, serta profil seseorang ketika bekerja. Anda, secara cepat, dapat mengetahui apakah seseorang cenderung cocok dengan suatu jabatan yang akan ditempatinya kelak.
Dalam sesi setengah hari ini, Anda akan diajak untuk memahami cara menginterpretasi grafik DISC, mengenali pola grafik tertentu, menentukan karakteristik kepribadian yang diperlukan suatu jabatan, mengevaluasi kesesuaian seseorang pada suatu jabatan, dan memperkirakan pola perilaku seseorang dalam bekerja. Pembahasan akan disertai blind case yang dikumpulkan dari kasus-kasus nyata.
Menimbang cukup kompleknya materi pelatihan MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI ini bagi peserta, dibutuhkan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta tidak menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.
TUJUAN TRAINING ONLINE MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI
1. Mampu menginterpretasi dinamika kepribadian DISC
2. Mampu menyusun kebutuhan karakteristik kepribadian yang diperlukan suatu jabatan
3. Mampu melakukan seleksi kandidat menggunakan DISC
Dengan mengikuti pelatihan MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI Peserta dpat berbagi pengetahuan / sharing knowledge mengenai MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI dengan peserta dari perusahaan lain yang bergerak di bidang MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI
MATERI pelatihan kebutuhan kontrol diri dalam bekerja online Zoom
1. Dinamika kepribadian dalam DISC
+ Konsep DISC dan hal-hal yang perlu diperhatikan
+ Tipe kepribadian DISC
+ Dinamika grafik
+ Pola grafik yang perlu diperhatikan
2. Karakteristik kepribadian dalam pekerjaan
+ Menentukan aspek analisa
+ Menentukan tipe pekerjaan
+ Menentukan kebutuhan kontrol diri dalam bekerja
+ Menentukan orientasi dalam bekerja
3. Analisa kepribadian dan kesesuaian terhadap jabatan
+ Mengidentifikasi tingkat kesesuaian
+ Mengidentifikasi keunggulan dan kelemahan
+ Memprediksikan kendala-kendala dan langkah antisipasi
4. Menggunakan DISC dengan alat tes psikologi lainnya
+ Mengevaluasi profil kepribadian berdasarkan hasil tes kecerdasan dan DISC
+ Mengevaluasi profil kepribadian berdasarkan hasil tes profil kinerja dan DISC
5. Memilih kandidat terbaik
+ Memprediksikan tingkat keberhasilan seseorang dalam menjalankan tugas dan wewenang suatu jabatan
+ Menentukan resiko-resiko yang masih dapat diterima
+ Penentuan ranking
6. Studi Kasus / Praktek pemecahan masalah MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI
METODE pelatihan keunggulan dan kelemahan online Zoom
Metode Training MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI dapat menggunakan fasilitas training zoom atau training online, dan bisa juga training offline atau training tatap muka.
INSTRUKTUR pelatihan kepribadian dan kesesuaian terhadap jabatan online Zoom
Instruktur yang mengajar pelatihan MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI ini adalah instruktur yang berkompeten di bidang MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI baik dari kalangan akademisi maupun praktisi.
PESERTA
Peserta yang dapat mengikuti training MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI ini adalah staff sdm atau karyawan yang ingin mendalami bidang MENGGUNAKAN DISC PROFILING UNTUK SELEKSI .
Karena kompleksnya pelatihan ini, maka dibutuhkan pendalaman yang lebih komprehensif melalui sebuah training. Dan menjadi sebuah kebutuhan akan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.
Jadwal Training Nusantara 2024:
Batch 1 : 23 – 24 Januari 2024
Batch 2 : 7 – 8 Februari 2024
Batch 3 : 6 – 7 Maret 2024
Batch 4 : 23 – 24 April 2024
Batch 5 : 7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
Batch 6 : 11 – 12 Juni 2024
Batch 7 : 17 – 18 Juli 2024
Batch 8 : 21 – 22 Agustus 2024
Batch 9 : 18 – 19 September 2024
Batch 10 : 8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
Batch 11 : 5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
Batch 12 : 10 – 11 Desember 2024
Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta
Lokasi Training Tahun 2024 :
- Yogyakarta, Hotel Dafam Seturan(7.300.000 IDR / participant)
- Jakarta, Hotel Amaris Tendean (7.900.000 IDR / participant)
- Bandung, Hotel Golden Flower (7.800.000 IDR / participant)
- Bali, Hotel Ibis Kuta (8.500.000 IDR / participant)
- Lombok, Hotel Jayakarta (8.750.000 IDR / participant)
Catatan :
- Waktu pelatihan Dua+1* hari dengan Biaya tersedia untuk Perorangan, Group, dan Inhouse Training, belum termasuk akomodasi/penginapan.
- Untuk biaya dan jadwal training harap menghubungi marketing kembali
Investasi training:
Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel free to contact us.
Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas training:
- Free Penjemputan dari bandara ke hotel*.
- Modul / Handout.
- Flashdisk*.
- Certificate of attendance.
- FREE Bag or bagpacker.